SELAMAT DATANG DI BLOG MAHASISWA TEKNOLOGI PENDIDIKAN 2009 B, SEMOGA APA YANG KAMI APRESIASIKAN DIBLOG INI DAPAT BERMANFAAT UNTUK ANDA SEMUANYA...!!!

Selasa, 29 November 2011

NASKAH PROGRAM VIDEO PENDIDIKAN

Judul  :
“Memanfaatkan Sampah plastik menjadi barang yang bernilai”
Segmentasi:
Masyarakat umum
TUP ( Tujuan umum program)
·         Setelah menyaksikan Program video ini Masyarakat dapat memanfaatkan sampah
TKP ( Tujuan khusus program)
·         Setelah menyaksikan Program video ini Mayarakat Mampu mengolah sampah menjadi barang yang bermanfaat
·         Setelah menyaksikan Program video ini Masayarakat dapat memanfaatkan sampah plastik sebagai bahan yang bernilai jual.

Materi Program
·         Memanfaatkan sampah
·         Keterampilan menjadikan sampah menjadi barang yang bermanfaat
Durasi : 20 menit
Format: Drama
Sinopsis:
            Suasana keseharian di suatu Kampung  pinggiran sungai. Daerah Kumuh yang penuh dengan sampah. Terdapat banyak seorang anak pemulung yang sedang mencari botol, plastik-plastik bekas. Pada hari itu Nampak si pemulung yang berwajah muram seperti  memikul banyak  beban. Dari sinilah timbul Keinginan si pemulung yang ingin merubah hidupnya. Dengan bekal keterampilan yang telah dipelajarinya secar otodidak, pemulung mulai belajar bagaimana memanfaatkan sampah sebagai bahan yang bermanfaat. Dan cerita terus berlanjut sampai sipemulung benar-benar merubah hidupnya dengan usahanya dalam memanfaatkan sampah sebagai barang yang bernilai guna.

Treatment
Pada sequence pembuka present. establishing shot secara XLS Nampak Suasana daerah kampung pinggiran sungai dekat jembatan yang rusuh pada waktu pagi hari.terlihat suasana pagi hari didaerah pingiran kota dekat jembatan dengan sungai yang mengalir dibawahnya beserta terlihat tumpukan sampah yang berada tidak jauh dari bibir sungai di bawah jembatan. Kamera kemudian focus kearah tumpukan sampah yang berada didekat pondasi jembatan dekat sungai.
Pada sequence inti, pertama Nampak seorang pemulung dengan membawa karung berjalan menuju tumpukan sampah tempat pembuangan akhir yang berada dekat daerah pinggiran sungai.
Dissolve MLS tempat tumpukan sampah- pukul 10:00 nampak para pemulung  sedang menagais diatas tumpukan sampah.
Kemudian Dissolve MLS. menjelang siang hari salah satu pemulung laki-laki yang masih muda yang beranjak pergi dari tempat tumpukan sampah Nampak dibelakang masih banyak pemulung-pemulung yang mengais sampah.
Dissolve MLS  Nampak  pemulung laki-laki yang masih muda yang baru saja meninggalkan tempat tumpukan sampah sedang beristirahat menyendarkan tubuhnya pada pohon tempat berteduhnya.
Dissolve CU Wajah pemulung yang sedang berteduh tersebut Nampak Murung dan lesu seperti sedang memikirkan sesuatu, saat itu dia berfikir akhirnya timbul ide kreatif untuk memanfaatkan sampah-sampah yang didapatnya untuk dijadikan barang yang bernilai jual.. ia pun kemudian beranjak untuk pulang kerumah dan mulai mempelajari apa yang akan dibuatnya.
Dissolve MS Nampak si pemulung laki-laki sedang memncoba membuat beberapa kerajinan dengan memanfaatkan botol, plastik-plastik bekas yang diperolehnya dari memulung.
Dissolve MS satu persatu botol berupah menjadi barang yang bernilai.
Naskah  Skenario
“Memanfaatkan Sampah plastic menjadi barang yang bernilai”
NO
VISUAL
AUDIO
1
IN
CU : CAPTION
TEKNOLOGI PENDIDIKAN
UNESA
OUT

FI JINGLE PEMBUKA
2
IN
CU : CAPTION
PRESENT
OUT

JINGLE PEMBUKA FO
3
FO
EXT. LS SUASANA DAERAH KAMPUNG PINGGIRAN SUNGAI DEKAT JEMBATAN YANG RUSUH PADA WAKTU PAGI HARI
CUT


FO MUSIK PEMBUKA
4
FADE IN ESTABLISHING SHOT
KAMERA KAMPONG KUMUH DI PINGGIRAN SUNGAI
MLS KESIBUKAN DIPAGI HARI DIKAMPUNG DEKAT SUNGAI. PARA PEMULUNG YANG BERSIAP –SIAP MENGAIS REJEKI.KAMERA MOVE TO PEMULUNG,ANAK-ANAK PEMULUNG YANG SEDANG BEREMAIN
CUT






MUSIK UNDER
FX HIRUK PIKUK DI KAMPUNG






MUSIK FO
5
IN
MLS SEORANG PEMULUNG YANG BERANGKAT MENUJU TUMPUKAN SAMPAH DEKAT JEMBATAN.
KAMERA KEMUDIAN FOKUS KE ARAH TUMPUKAN SAMPAH YANG BERADA DIDEKAT JEMBATAN
OUT




FX HIRUK PIKUK KAMPUN G

6
IN
MLS  EXT.DAERAH DIMANA TUMPUKAN SAMPAH YANG MENGGUNUNG
NAMPAK SEORANG PEMULUNG LAKI-LAKI YANG BERJALAN MENUJU TUMPUKAN SAMPAH
CUT



FX HIRUK PIKUK KAMPUN G


7
IN
MLS TUMPUKAN SAMNPAH YANG LENKAP DENGAN PARA PEMULUNG YANG SEDANG MENGAIS SAMPAH PLASTIK TANG BISA DIJUAL
CUT

FX HIRUK PIKUK DITPA
8
IN
MCU WAKTU MENUNJUKAN PUKUL 10:00
CUT
FX SUARA DETIK JAM YANG TERUS BERJALAN 
9
IN
MLS NAMPAK SALAH SATU PEMULUNG LAKI-LAKI BERANJAK BERJALAN MENINGGALKAN TUMPUKAN SAMPAH  





CUT
Pemulung I
(DENGAN NADA YANG LESU)
Aku balik duluan teman-teman!
Pemulung 2
Eh, eh. Jam segini udah mau balik. Mau kemana kamu
Pemulung 3
Halah…palingan lagi ada masalh dia wajahnya murung kayak gitu.
10
FADE IN
MLS. PEMULUNG LAKI-LAKI YANG BARU SAJA MENINGGALKAN TUMPUKAN SAMPAH
SEORANG PEMULUNG LAKI-LAKI YANG SEDANG BERSANDAR DIBAWAH POHON BESAR SAMBIL MENGERUTU SEPERTI ADA HAL YANG DIPIKIRKANYA
FADE OUT



FADE IN MUSIK TRANSISI




MENGGERUTU TIDAK JELAS




MUSIK TRANSISI FADE OUT
11
FADE IN
CU WAJAH PEMULUNG LAKI-LAKI ITU YANG NAMPAK LESU DAN LEMAS




CUT
 (SAMBIL MEMELAS)
Bagimana caranya ya hidupku bisa berubah??
Aaaha..Aku ada ide…..

12
IN
MLS NAMPAK PEMULUNG LAKI-LAKI BERANJAK UNTUK BERDIRI DAN BERJALAN UNTUK KEMBALI KETUMPUKAN SAMPAH



FADE OUT


FADE IN MUSIK TRANSISI
13
FADE IN
MLS TUMPUKAN SAMPAH
PEMULUNG LAKI-LAKI YANG SUDAH BERADA DI TUMPUKAN SAMPAH BERSAMA PEMULUNG 2 ,3.

FADE OUT
 Pemulung 2
Lhooo…koq kembali lagi…
Pemulung 1
Iya

14
FADE IN
EXT. KEADAAN DITUMPUKAN SAMPAH
PEMULUNG LAKI-LAKI 1 YANG NAMPAK TERSENYUM. KAMERA FOKUS KE WAJAHNYA. DIA TERSENYUM DENGAN LEBAR SEPERTI MENDAPATKAN SESUATU DIRINGI DENGAN WAJAH YANG KEMBALI BERSEMANGAT
FADE OUT
Pemulung 2
Dari mana tadi???
Pemulung 1
(SAMBIL TERSENYUM) cari inspirasi
.(DENGAN NADA BERSEMANGAT) aku tahu bagaimana caranya ngrubah hidup kita biar ngak kayak gini terus..
Pemulung 2,3
Maksudnya?
15
IN
MCU WAJAH PEMULUNG LAKI-LAKI TERSENYUM DENGAN PENUH HARAPAN
FADE OUT
 Pemulung 1
Bagaimana kalau hasil mulung kita nanti kita kumpulkan jadi satu. Dan kita buat kerajinan..dengan usaha kita pasti bisa koq…
Pemulung 2
Tapi bagaimana caranya? terus mau makan apa kita nanti kalau ngak ngejual hasil dari mulung kita…
Pemulung 1
yang kita butuhkan Cuma botol –botol plastic aja..yang lainya bisa kalian jual.
Pemulung 2
Memangnya kita mau buat apa sich?
Pemulung 1
kita rubah sampah –sampah plastik ini menjadi kerajinan yang unik..lagian kita dulu kan juga punya keterampilan dalam mengambar….tinggal kita aplikasikan aja apa yang nanti kita buat…
Pemulung 3
Aku sich setuju aja..
16
FADE IN
EXT. DITUMPUKAN SAMPAH PUKUL 16.30
NAMPAK PARA PEMULUNG, PEMULUNG LAKI-LAKI 1,2,3 BERSAMA-SAMA BERJALAN.BERANJAK UNTUK PULANG MENINGGALKAN TEMAPAT TUMUKAN SAMPAH
FADE OUT




FADE IN MUSIK TRANSISI






17
FADE IN
EXT. KAMPUNG KUMUH DEKAT JEMBATAN.
KETIGA PEMULUNG YANG SEDANG BERCANDA LEPASTERTAWA –TAWA MENUJU SALAH SATU RUMAH PEMULUNG LAKI-LAKI DAN MENARUH HASIL DARI MEMULUNG PLASTIK-PLASTIK, BOTOL-BOTOL BEKAS DIRUMAH ITU
CUT TO

 Pemulung 1
Nah kita taruh disini. Besuk kalian berdua kembali lagi buat bahas apa yang mau kita buat dari botol-botol plastik ini..

 Pemulung 2,3
Ya uda kita berdua balik dulu…


MUSIK TRANSISI UP- NORMAL –DOWN-OUT
18
FADE IN
EXT. KAMPUNG KUMUH DEKAT JEMBATAN PUKUL 17.00
SEORANG PEMULUNG 2 DAN 3  MENINGGALKAN RUMAH TERSEBUT DAN BERANJAK UNTUK PULANG KE RUMAH MASING-MASING
CUT



FADE IN MUSIK TRANSISI
19
IN
EXT. KAMPUNG KUMUH WAKTU BERLANJUT KEADAAN KAMPUNG PETANG DAN KEMBALI PAGI
CUT

MUSIK UNDER
MUSIK TRANSISI
20
IN
MLS PEMULUNG LAKI-LAKI KELUAR DARI RUMAHNYA MENOLEH KEKANAN DAN KEKIRI MENUNGGU KEDUA TEMAN MEMULUNGNYA
CUT
 Pemulung 1
Kedua anak itu mana ,koq belum datang?
21
IN
MLS KEDUA LAKI-LAKI PEMULUNG 2 DAN PEMULUNG 3 BERJALAN MENUJU RUMAH PEMULUNG 1
 PEFADE OUT
 Pemulung 2
Maaf kita agak telat..udah nungguin lama y….
22
FADE IN
MLS NAMPAK KETIGA LAKI-LAKI PEMULUNG ITU SEDANG MEMBICARAKAN SESUATU DITERAS DEPAN RUMAH YANG KUMUH ITU
FADE OUT

 Pemulung 3
Gimana ni…apa yang kita lakukan dulu..
Pemulung 1
Tenang dulu..
(TERUS BERBINCANG)
23
FADE IN
CU WAJAH LAKI-LAKI CUT TU CUT WAJAH KETIGA PEMULUNG LAKI-LAKI ITU. DENGAN WAJAH YANG SERIUS
CUT

 Pemulung 1
Aku uda usaha buat gambarnya tadi malem..
Pemulung 2
Coba Aku lihat gambarnya..bagus ya gmbarnya ..
Pemulung 3
(NYROBOT PEMBICARAAN) mank’y buat apa gambar…??
Pemulung 2
AHh…telmi kamu ni…(DENGAN LANTANG) ya dibuat gambaran apa yang mau kita buat dari botol –botol plastic nanti..
24
IN

LANTAS KETIGA LAKI-LAKI ITU MENUJU TUMPUKAN BOTOL PLASTIK YANG MEREKA KUMPULKAN DARI TUMPUKAN SAMPAH .SALAH SATU LAKI –LAKI BERANJAK UNTUK MENGAMBIL
OUT



 Pemulung 1
Ayo mulai kita buat
Pemulung 2,3
Siaaaap( SMABIL TERTAWA)
Pemulung 1
bentar aku ambil dulu peralatanya didalam
Pemulung 2
Memang udah punya peralatanya
Pemulung 1
Uda donk ..memang sengaja aku beli dari sisa uang yang Aku simpan,,(DENGAN SUARA LANTANG) Demi masa depan,..(TERTAWA)
25
FADE IN
CU PERALATAN YANG DISEDIAKAN
CUT
 MUSIK INSTRUMEN
26
IN
CU TUMPUKAN BOTOL PLASTIK YANG TELAH MEREKA KUMPULKAN.
OUT
MUSIK INSTRUMEN
27
IN
KETIAGA LAKI-LAKI ITU MULAI BERAKSI DENGAN KETERAMPILAN YANG MEREKA MILIKI SEADANYA
OUT

Pemulung I
Ayo kita mulai…
Pemulung 2
Siap….(SAMBIL TERTAWA)
28
IN
MLS SATU PERSATU BOTOL PALSTIK ITU DI PROSES MENJADI BARANG SENI YANG UNIK
CUT TO



 FADE IN MUSIK
29
FI
CU. TANGAN –TANGAN CEKATAN DALAM MENUANGKAN KREATIFITASAN MEREKA MEMBENTUK  KARYA YANG KREATIF.
FO


FADE IN MUSIK
30
FADE IN
MLS KETIGA LAKI-LAKI YANG TERUS BEKERJA.
KAMERA PELAN-PELAN MENJAUH. KEMBALI KE ESTAB.SHOT KARYA BARANG YANG BERHASIL DIBUAT DARI BOTOL-BOTOL PLASTIK BEKAS
CUT TO


 Pemulung I
 Akhirnya satu-persatu barang yang kita biat sudah jadi..
Pemulung 3
 Alhamdulillah ya…Sesuatu beud(BERGURAU DAN TERTAWA )
Pemulung 1,2
Alhamdulillah (TERTAWA) ada-ada aja kamyu ni…

31
IN
MLS SEORANG LELAKI DATANG. BEGITU MELIHAT KARYA YANG BEGITU UNIK YANG DIBUAT .DIA TERTARIK UNTUK MEMBELI DAN BERSEDIA MEMPROMOSIKAN BARANG –BARANG YANG TELAH DIBUAT.
CUT

 LAKI-LAKI
Permisi..
Pemulung I
(TERKEJUT)Iy..Ada apa ya pak??
Laki-laki
saya ngak sengaja tadi lewat sini..dan melihat kalian yang sepertinya sedang membuat kerajinan..saya tertarik dengan kerajinan yang kalian buat..kalau boleh saya mau membeli produk-produk yang kalian buat dan kalau tidak keberatan saya juga bisa memasarkanya…Bagaimana?
Pemulung I
 (MENJAWAB SAMBIL TERBATA BATA)…i..i..i.iiya Pak Bolehh…

32
IN
MLS KETIGA LAKI-LAKI ITU NAMPAK BERSEMANGAT DAN WAJAH YANG BAHAGIA
CU WAJAH YANG SANGAT SENAG TERSENYUM LEBAR
CUT


Semua yang kita lakukan ternyata tidak sia-sia..semua bisa kita wujudkan dengan semangat dan usaha kita….(TERTAWA BAHAGIA)



33
IN
KAMERA FOKUS SATU PERSATU BARANG MULAI JADI DAN TERKUMPUL BANYAK. ADA MAINAN, TAS,
FO



MUSIK FADE OUT
34
IN
CU CAPTION
SELESAI
CUT


FADE IN MUSIK PENUTUP
35
IN
CU CAPTION
KERABAT KERJA 
OUT



MUSIK PENUTUP
36
IN
CU. CAPTION
SAMPAHPUN BISA JADI BERMANFAAT JIKA KITA MAU BERUSAHA MENJADIKINYA BERMANFAAT
FO



MUSIK PENUTUP FADE OUT

Tidak ada komentar:

Posting Komentar